Kamis, 27 September 2012

Komentar tentang Ibu Ira Phajar Lestari

pada pertemuan pertama mata kuliah teori organisasi umum membahas tentang bagaimana kita sebagai manusia dapat mengerti dan bisa menghargai orang lain dari sikap atau attitude kita untuk keberlangsungannya kehidupan sekarang atau kelak nanti dalam dunia kerja maupun di lingkungan apapun.

dan dibahas juga tentang pentingnya keseimbangan antara hard skill dan soft skill harus menjadi satu padu, untuk mempermudah tujuan atau keinginan dalam menjalani karir, hard skill menurut saya adalah suatu keahlian yang di dapat dari ilmu apapun hingga ahli di bidangnya dan di tuangkan dalam dunia kerja, dan soft skill menurut saya kemampuan untuk bisa berinteraksi dengan manusia lain..

di mata kuliah ini Ibu Ira Phajar Lestari menegaskan untuk memperhatikan sekali keseimbangan soft skill dan hard skill, untuk mempunyai sikap dan talent yang baik, Ibu Ira sangat berkompeten dalam mata kuliah yang di ajarkan sehingga mahasiswa dapat mengerti tujuan dan maksud mata kuliah ini, Ibu Ira dosen yang peduli, tegas, disiplin,  bertanggung jawab, dan berkompeten di bidangnya...

terima kasih....

klik untuk baca selengkapnya...